Contoh Soal Dividen Saham dan Jawabannya

Konten [Tampil]

Contoh soal dividen saham dan jawabannya menjadi tujuan perusahaan mengadakan kerjasama bisnis antar perusahaan. Pengertian perusahaan dagang adalah entitas yang memperdagangkan barang sesuai spesifikasi standar perusahaan tanpa melakukan perubahan terhadap barang yang telah dibeli dari supplier.

Cara menghitung dividen saham preferen dan saham biasa dilaksanakan sesuai aturan kebijakan akuntansi di perusahaan. Tanggal pengumuman dan tanggal pembagian dividen hendakanya diperhatikan agar entitas mengetahui kapan batas waktu melaporkan daftar pemegang saham yang menyetorkan modalnya.

Jurnal pengumuman pembagian dividen dan pajaknya merupakan aspek materi modal saham dan laba ditahan. Laba per lembar saham merupakan indikasi awal tentang keuntungan yang akan didistribusikan sesuai persentase kepemilikan modal atas sumber daya kekayaan perusahaan untuk operasionalnya.

Contoh Soal Dividen Saham dan Jawabannya

Contoh Soal Dividen Saham dan Jawabannya

Contoh soal dividen saham dan jawabannya wajib melaporkan total kekayaan perusahaan selama menjalankan aktivitas bisnisnya. Kekayaan yang dimiliki perusahaan hendaknya disesuaikan aturan akuntansi yang berlaku sesuai tujuan pembentukan persekutuan dan perseroan terbatas yang disepakati.

Contoh soal dividen saham, dividen tunai dan dividen properti dapat menjadi bagian laporan perubahan ekuitas. Pembagian laba ditahan mengakibatkan kekayaan perusahaan berkurang drastis sehingga harus dilakukan rapat umum pemegang saham untuk mempertahankan kelangsungan hidupnya selama operasionalnya berlangsung.

Contoh soal dividen saham dan jawabannya terjadi ketika PT Masraffi menyelenggarakan kegiatan penjualan dengan laba sebesar Rp 800.000.000. Para pemegang saham PT Masraffi sepakat untuk membagian dividen saham senilai Rp 90.000 dengan agio sebesar Rp 7.000. Buatlah jurnal modal saham dan laba ditahan?

Baca Juga: Contoh Kasus Analisis Piutang Tak Tertagih dan Jawabannya

Cara Menghitung Dividen Saham Preferen dan Saham Biasa

Cara menghitung dividen saham preferen dan saham biasa diperuntukkan bagi lawan transaksi yang mengadakan kerjasama bisnis. Perbedaan saham preferen dan saham biasa terletak pada kekayaan yang diatribusikan dan hak khusus atas modal yang diserahkan kepada perusahaan seperti jabatan komisaris.

Cara menghitung dividen saham biasa dan saham preferen bertujuan agar entitas memisahkan antara pemegang saham pendiri perusahaan dan masyarakat. Pemilikan saham berakibat pada penyetoran kekayaan yang harus dilaksanakan untuk mencegah terjadinya pemanipulasian data keuangan perusahaan.

Cara menghitung dividen saham preferen dan saham biasa akan memperoleh informasi tanggal pencatatan dan tanggal pembayaran. Ex-dividen adalah tanggal dimana pemegang saham yang membeli saham tidak akan mendapatkan pembagian dividen. Adapun contoh soal dividen saham dapat dihitung sebagai berikut:

Saham akan diterbitkan = Rp 800.000.000 / 97.000
Saham akan diterbitkan = Rp 8.247

Baca Juga: Contoh Soal Akuntansi Kantor Pusat dan Kantor Cabang

Jurnal Pengumuman Pembagian Dividen dan Pajaknya

Jurnal pengumuman pembagian dividen dan pajaknya dapat diselenggarakan sesuai aturan perpajakan yang berlaku. Pembagian dividen harus menyetorkan daftar nama pemegang saham perusahaan. Laba per lembar saham akan berkurang ketika nilai saham beredar semakin banyak di pasar modal.

Jurnal pengumuman pembagian dividen adalah transaksi perusahaan untuk mempersiapkan kas dan setara kas sebagai bentuk imbal balik investasi para investor. Jurnal pembagian dividen adalah transaksi pemindahbukuan informasi kas dan setara kas ke rekening para pemegang saham sesuai persentase pemilikannya.

Jurnal pengumuman pembagian dividen dan pajaknya telah diatur dan diungkapkan pada catatan atas laporan posisi keuangan. Keterlambatan pembayaran tagihan yang jatuh tempo berakibat pada tertundanya pembayaran tagihan entitas selama periode berjalan sesuai aturan perpajakan yang berlaku.

Adapun jurnal pengumuman dan jurnal pembagian dividen yang dibuat berdasarkan contoh soal dividen saham dan jawabannya adalah

TanggalKeterangan Debit Kredit
31/05/2022Laba Ditahan Rp 800.000.000
Saham akan diterbitkan Rp 742.268.041
Agio Saham Biasa Rp 57.731.959
(jurnal pengumuman pembagian dividen)
TanggalKeterangan Debit Kredit
31/05/2022Saham akan diterbitkan Rp 742.268.041
Saham Biasa Rp 742.268.041
(Jurnal pembagian dividen saham)

Baca Juga: Contoh Soal Perhitungan Produk Bersama dan Produk Sampingan

Demikian contoh soal dividen saham dan jawabannya dalam materi modal saham dan laba ditahan akuntansi keuangan menengah dan pengantar akuntansi. Kapan dividen akan dibagi? disesuaikan keputusan para pemegang saham mayoritas ketika rapat umum pemegang saham biasa dan preferen.

0 Response to "Contoh Soal Dividen Saham dan Jawabannya"

Post a Comment

Saya mengundang Anda untuk Berdiskusi

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel