Contoh Soal Perhitungan Pembiayaan Mudharabah dan Jawabannya

Konten [Tampil]

Contoh soal perhitungan pembiayaan mudharabah menjadi transaksi dalam akuntansi syariah. Makalah akuntansi mudharabah seharusnya berisi tentang pengertian, syarat dan rukun, dalil alquran bahkan contoh kasus dalam kehidupan sehari-hari. Akuntansi pengelolaan dana mudharabah terdiri dari mudharabah muthlaqah dan mudharabah muqayyadah.

Contoh soal dan jawaban transaksi akuntansi mudharabah adalah kerjasama antara pengelola dana dengan pemilik dana untuk menggunakan kas dan pembagian keuntungan berdasarkan kesepakatan. Jenis-jenis akad mudharabah terdiri dari mudharabah muthlaqah adalah akad kerjasama yang memberikan kebebasan mengelola dana pemilik.

Pertanyaan tentang akuntansi mudharabah dalam akuntansi syariah tentu melibatkan pembagian laba rugi berdasarkan profit sharing atau revenue sharing. Mudharabah muqayyadah adalah akad kerjasama dimana pemilik dana memberikan batasan dalam pengelolaan dana untuk memperoleh laba tahun berjalan.

Contoh Soal Perhitungan Pembiayaan Mudharabah dan Jawabannya


Pertanyaan Tentang Akuntansi Mudharabah Muqayyadah dan Muthlaqah

Pertanyaan tentang akuntansi mudharabah muqayyadah dan muthlaqah berkaitan dengan dana investasi yang diberikan. Kerugian dalam akad mudharabah akan ditanggung oleh pemilik modal sedangkan keuntungan akan dibagi sesuai dengan presentase yang disepakati.

Pertanyaan tentang mudharabah muqayyadah tentunya memiliki batasan dalam penggunaan dana investor. Pemilik dana akan memberikan modal dalam menjalankan kegiatan operasional sedangkan pengelola dana bertanggungjawab untuk mengelola dananya saja. Pengelola dana harus menggunakan keahliannya agar kerugian dapat dihindari.

Contoh pertanyaan akad syirkah dan mudharabah menjadi akad kerjasama yang harus menjadi pertimbangkan sebab pemilik dana harus menyetorkan modal secara penuh. Bagi hasil akad mudharabah dapat menggunakan profit sharing atau revenue sharing bergantung tingkat keuntungan yang disepakati.

Baca Juga: Perbedaan Mudharabah, Musyarakah dan Murabahah Dalam Transaksi Syariah

Contoh Soal Transaksi Akuntansi Mudharabah

Contoh soal transaksi akuntansi mudharabah akan berkaitan dengan bagi hasil atau nisbah keuntungan akad kerjasama. Dana mudharabah akan diinvestasikan kepada pengelola dana sebesar nilai wajar atau nilai yang dibayarkan. Rukun dan syarat akad mudharabah harus dipenuhi seperti pihak yang bertransaksi dan ijab qabul.

Contoh soal perhitungan pembiayaan mudharabah dapat menggunakan profit sharing dan revenue sharing dalam rangka membagi keuntungan. Permasalahan akad mudharabah terjadi ketika pengelola dana mendapatkan kerugian sehingga siapakah pihak yang menanggung kerugian akad mudharabah.

Contoh soal transaksi mudharabah terjadi ketika PT Masraffi memberikan laporan laba rugi komprehensif. Tanya jawab tentang mudharabah terjadi ketika penjualan sebesar Rp 623.000.000, HPP sebesar Rp 124.500.000 dan beban operasi sebesar Rp 59.760.000. Apabila pembagian hasil usaha didasarkan prinsip net profit sharing sebesar 65%, berapakah jumlah yang didapatkan perusahaan?

Baca Juga: Contoh Kasus Istishna Dalam Kehidupan Sehari-Hari

Cara Menghitung Nisbah Pembiayaan Mudharabah Akuntansi Syariah

Cara menghitung nisbah pembiayaan mudharabah dalam akuntansi syariah bergantung bagaimana perusahaan membagi hasil keuntungan yang diperolehnya. Makalah dan permasalah akad mudharabah akan terjadi ketika perusahaan akan membagikan laba tahun berjalan sebagai balas jasa atas dana investasi pemilik dana.

Contoh soal perhitungan pembiayaan mudharabah dan jawabannya akan membuktikan perusahaan bertanggungjawab atas dana investasi. Pemilik dana harus mengungkapkan isi perjanjian, rincian investasi, penyisihan kerugian investasi mudharabah dan pengungkapan catatan atas laporan keuangan sesuai dengan SAK Syariah.

Cara menghitung bagi hasil nisbah pembiayaan mudharabah ketika menggunakan prinsip profit sharing harus menggunakan laba bersih setelah pajak. Adapun laporan laba rugi komprehensif untuk menghitung profit sharing sebagai berikut.

Penjualan Rp 263.000.000
HPP Rp 124.500.000
Laba Kotor Rp 138.500.000
Beban Operasi Rp 59.760.000
Laba Bersih Rp 78.740.000

Contoh soal profit sharing dan revenue sharing biasanya digunakan dalam akad syirkah dan mudharabah. Kerja sama dalam akuntansi syariah harus menggunakan prinsip syariah agar terhindari dari unsur riba dan kezaliman. Adapun perhitungan bagi hasil nisbah transaksi akad mudharabah yaitu:

Laba Bersih Rp 78.740.000
Nisbah65%
Bagi Hasil Rp 51.181.000

Jurnal akuntansi syariah transaksi akad mudharabah dapat dibuat oleh pengelola modal atau pemilik dana. Adapun jurnal transaksi mudharabah dalam akuntansi syariah yang dibuat untuk mengakui pendapatan bagi hasil adalah:

TanggalKeterangan Debit Kredit
31/12/2021Piutang Pendapatan Bagi Hasil Rp 51.181.000
Pendapatan Bagi Hasil Mudharabah Rp 51.181.000
05/01/2022Kas Rp 51.181.000
Piutang Pendapatan Bagi Hasil Rp 51.181.000

Baca Juga: Contoh Soal Akad Salam dan Penyelesaiannya

Demikian contoh soal perhitungan pembiayaan mudharabah dan jawabannya semoga dapat membantu memahami pertanyaan akad mudharabah dan akuntansi untuk pengelolaan dana sebagai mudharib.

0 Response to "Contoh Soal Perhitungan Pembiayaan Mudharabah dan Jawabannya"

Post a Comment

Saya mengundang Anda untuk Berdiskusi

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel